Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

4 Aksesoris Motor Touring Terbaik Untuk Digunakan

Gambar
Touring dengan motor memang asyik sekali. Apalagi di negara kita tercinta ini ada banyak sekali destinasi wisata yang mantap sekali untuk dikunjungi. Supaya motor makin mantap untuk diajak touring. Perlu sekali menambahkan aksesoris touring motor yang bisa membuat tampilan motor makin keren. Tapi penambahan aksesoris touring motor ini tidak hanya berguna untuk memperkeren tampilan saja. Ada juga fungsinya yang akan sangat membantu sekali saat touring. Aksesoris untuk motor touring pun ada banyak sekali. Kalian tinggal mengunjungi toko variasi terdekat di kotamu untuk mendapatkannya, atau tinggal beli secara online di beberapa situs toko online ternama. Aksesoris Motor Touring Terbaik Untuk Digunakan Dari sekian banyak aksesoris touring motor, kira-kira apa saja yang paling mantap? Kalian bisa menyimak beberapa aksesoris motor touring terbaik yang wajib ada pada motor kalian. 1. Box Box adalah aksesoris motor touring terbaik untuk kalian gunakan. Sesuai dengan namamya,

Review Minyak Singer sebagai Pelumas Rantai Motor

Gambar
Seluruh bagian dalam motor memang perlu perawatan, salah satunya adalah rantai motor yang perlu perawatan rutin supaya tidak bersuara berisik yang jelas sangat menggangu. Perawatan pada rantai motor biasanya adalah pembersihan dari kotoran-kotoran, salah satunya adalah debu. Debu memang dikenal sebagai musuh rantai motor, selain bikin risih tampilannya, debu juga bisa membuat rantai motor jadi berisik. Oleh karena itu kita harus membersihkan rantai motor secara berkala. Setelah dibersihkan, jangan lupa untuk melumasi rantai. Berbicara tentang pelumas rantai, ada banyak sekali pelumas rantai yang bisa kalian gunakan, harganya bervariasi mulai dari 15 ribu saja. Jika ingin lebih ngirit ternyata ada pelumas rantai alternatif selain chain lube. Harganya jauh lebih murah dan pasti akan sangat bersahabat dengan kantong brosis sekalian. Alternatif pelumas rantai tersebut adalah minyak singer. Minyak yang dikemas dalam botol berwarna hijau ini bisa kalian dapatkan dengan harga

Sederet Kelebihan yang Dimiliki Toyota Kijang Innova Venturer

Gambar
Mewah, elegan, premium, sporty, luas adalah kata yang tepat untuk menggambarkan Toyota Kijang Innova Venturer. Menjadi MPV kelas paling atas pada jajaran Innova, mobil ini memang dihadirkan oleh Toyota dengan tampilan yang punya nilai estetika tinggi, baik desain interior maupun eksteriornya. Toyota menghadirkan mobil ini untuk mengisi ruang pasar antara MPV larisnya, Kijang Innova dengan SUV besutannya, Fortuner. Secara luas, mobil ini selayaknya MPV dan secara desain, mobil ini tampil dengan gagah bagaikan SUV. Memberikan sentuhan desain yang lebih sporty pada generasi terbaru Innova ini tidaklah lain Toyota memenuhi permintaan para konsumen yang ingin adanya model turunan Innova dengan lebih fresh dan juga gagah. Akan tetapi pada kenyataannya Kijang Innova Venturer hadir tidak hanya tampilannya saja yang jadi kelebihan, melainkan ada banyak kelebihan lainnya. Sederet kelebihan yang dimiliki oleh Innova Venturer yang menjadikannya berbeda dengan tipe-tipe Innova sebelumny

Ini Berbagai Kelebihan Memiliki Toyota Calya Hitam

Gambar
Toyota Calya hadir dalam tujuh varian warna. Salah satu warnanya adalah hitam. Hitam adalah warna mobil yang begitu legendaris dari tahun ke tahun. Tidak heran kalau Toyota pun menyertakan Calya hitam sebagai salah satu varian warna, dimana warna ini adalah favorit bagi para pengguna mobil yang tidak ingin kesan terlalu berlebihan, melainkan netral saja. Toyota Calya hitam adalah pilihan yang tepat bagi Anda yang ingin mobil dengan kesan yang gagah. Warnanya yang netral menjadikan Calya hitam cocok digunakan dalam banyak suasana. Apabila bicara soal trend warna mobil di era sekarang ini, putih dan juga warna-warna baru yang cukup mencolok lebih banyak diminati oleh masyarakat. Akan tetapi nyatanya mobil warna hitam masih mendapatkan tempat dihati masyarakat. begitu pun tentu mereka yang memilih Calya hitam. Toyota Calya warna hitam patut dipilih karena memang ada beberapa kelebihan yang bisa untuk dipertimbangkan dari Toyota Calya hitam. Apa saja kelebihan tersebut? Pertama ad

Spesifikasi dan Harga Oli Yamalube Super Sport

Gambar
Beberapa pabrikan motor ternama, membekali motornya dengan oli mesin khusus. Contohnya seperti Yamaha yang menyediakan oli Yamalube sebagai oli standar. Oli Yamalube ada banyak sekali macamnya, semuanya dirancang khusus sebagai pelumas mesin motor Yamaha mulai dari motor bebek, motor matic hingga motor sport. Khusus motor sport, pabrikan dengan emblem garputala ini menyediakan Yamalube Sport dan Yamalube Super sport. Yamalube Super sport bisa digunakan untuk seluruh motor sport Yamaha. Bahkan motor sport besutan pabrikan lainnya pun juga bisa menggunakan oli yang dikemas dalam botol berwarna biru ini. Spesifikasi dan Harga Oli Yamalube Super Sport Tentu saja ada banyak hal menarik dari Yamalube super sport, mulai dari harga hingga spesifikasi nya yang akan dibahas seperti berikut ini. 1. Spesifikasi Yamalube Super Sport adalah oli full sintetik yang punya kekentalan 10w40. Dengan kekentalan 10w40, Yamalube Super Sport sangat cocok untuk motor sport keluaran terbaru yang

Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor Online via HP

Gambar
Mau cek pajak kendaraan bermotor? Pas sekali rasanya karena kali ini Adya Razan akan membahas bagaimana cara cek besaran pajak kendaraan bermotor yang harus dibayar. Setiap kendaraan bermotor baik roda dua dan juga roda empat, pasti di sertai dengan STNK. Surat yang berfungsi sebagai identitas kendaraan ini juga perlu diperpanjang setiap tahunnya Jika brosis sekalian mengabaikan pajak STNK yang wajib dibayar, bisa-bisa kalian akan ditilang oleh anggota polisi yang sedang mengadakan razia kendaraan Tiap kendaraan pasti beda-beda tarif pajaknya. Semakin besar kubikasi mesinnya, semakin besar juga dana yang harus dikeluarkan untuk memperpanjang masa berlaku STNK STNK ini diperpanjang setiap tahunnya. Jika sudah 5 tahun, kalian perlu memperanjang STNK dan BPKB yang dibarengi dengan plat nomor baru. Untuk membayar pajak kendaraan bermotor, kalian bisa mengunjungi Samsat terdekat, bahkan jika kalian tidak mau ruwet, ada biro jasa pajak kendaraan yang bisa membantu. Sebelum memb

5 Oli Motor Tebaik Untuk Beat

Gambar
Dari sekian banyak motor matic yang ada di Indonesia, beat adalah salah motor matic terlaris sepanjang masa. Semenjak pertamakali dikenalkan pada tahun 2009 lalu, perlahan namun pasti beat mengkudeta posisi Mio yang sebelumnya kokoh sebagai raja motor matic tanah air. Hingga saat ini, sudah 10 tahun-an beat mengaspal. Ada banyak perubahan yang dialami oleh motor matic sejuta umat ini, mulai dari beat karbu hingga beat FI. Baik beat lama hingga beat FI dikenal sebagai motor matic irit dan awet tahan lama. Tapi semua itu kembali tergantung kepada pemilik, terutama saat melakukan perawatan. Untuk merawat motor Beat, tidak terlalu merepotkan pastinya. Salah satu yang perlu sekali dilakukan secara rutin adalah mengganti oli mesinnya. Oli beat ada banyak sekali, mulai dari oli bawaan pabrikan hingga oli-oli dari pabrikan lainnya. Saking banyaknya, pasti kalian bingung mengenai oli beat terbaik yang recommended banget untuk digunakan. Baik oli beat karbu maupun oli beat FI, spes